Fenomena Spinning Water

November 21, 2009
Kalo kalian pernah baca artikel 10 Cuaca Paling Extreme di Dunia,maka kalian bakalan tau apa yang di sebut dengan Spinning Water
Monster Loch Ness mungkin hanya pusaran air yang terlalu aktif. Angin puyuh kecil, biasanya disebut water devil, bisa terbentuk diatas air hangat, membawa air ke atas dan membentuk semacam saluran di atas permukaan air.

http://i.ytimg.com/vi/0TzCqjmF_Qo/0.jpg

http://farm3.static.flickr.com/2377/2433171004_9ffe364f83.jpg?v=0

http://i409.photobucket.com/albums/pp178/s4dnes5/vortexes-01.jpg

Water devil ini bisa berputar-putar tak beraturan, kadang mengeluarkan suara desis dan blekutuk blekutuk (ada yang ngerti blekutuk-blekutuk? Hehehe. Suara semacam buble gitu lah. Suara berisiknya ini ditambah bentuk seperti leher yang panjang bisa memberi kesan orang yang melihat bahwa ada monster laut mulai muncul. setau saya sih fenomena ini ada di tengah Samudra gtu..tp cm liat di tv doank..hahaha..

Share this

Lahir di Padang, Sumatera Barat pada akhir tahun 1993, blogger rupawan ini lebih dikenal dengan nickname hideatsa. Memiliki kredibilitas yang mumpuni dalam bidang copy-paste. Meskipun tampan, ia juga baik hati dan tidak sombong.

Related Posts