Kebetulan, di pantai itu sedang diadakan pameran patung tahunan. Tak pelak, banyak orang di pantai itu menjadi saksi betapa mengerikan sekaligus indahnya awan itu.
Hujan deras lalu jatuh di seluruh kota selama hampir 3 jam.
Kendati menyeramkan, awan itu tak mematikan. Demikian pula dengan badainya. Seperti yang diutip dari liputan6.com, Menurut para ahli cuaca, fenomena itu terjadi karena udara lembab bercampur dengan angin yang dingin.
Hampir sebagian besar wilayah Australia tengah menghadapi berbagai cuaca buruk seminggu terakhir ini. Menurut Biro Meteorologi Australia, beberapa badai mengancam di beberapa wilayah.
Badan itu telah memperingati akan ada banyak kilat, angin kencang serta hujan deras. Penduduk diharapkan untuk mencopot listrik jika tak dipakai, membersihkan daun di dekat kabel listrik dan jauhkan mobil dari pohon-pohon.
Badan itu telah memperingati akan ada banyak kilat, angin kencang serta hujan deras. Penduduk diharapkan untuk mencopot listrik jika tak dipakai, membersihkan daun di dekat kabel listrik dan jauhkan mobil dari pohon-pohon.
Sumber:
EmoticonEmoticon